Wednesday, May 11, 2016

Praktikum 8 - Membuat Ads Banner

Tujuan

  • Belajar membuat Ads Banner berbasis HTML5.

Alat

  • Text Editor
  • Browser

Bahan

  • spritesheet.png
  • spritesheet.css

Dasar Teori

Banner ads adalah bentuk iklan yang dipakai di jaringan Internet. Bentuk iklan daring ini biasanya merupakan bagian dari suatu halaman web yang dipakai untuk menarik perhatian penjelajah supaya mengunjungi situs web yang dimaksud. Spanduk ini biasanya dibuat menggunakan format gambar (JPG, GIF, PNG), skrip Java, dan objek multimedia lainnya. Spanduk modern bahkan sudah disertai suara dan animasi sehingga terlihat lebih menarik. Ada berbagai ukuran yang dipakai, mulai dari yang sangat kecil, melebar, memanjang, hingga yang melintang.

Tugas Praktikum

Tirukan petunjuk praktikum yang diberikan

Petunjuk Praktikum

  1. Membuat container


2. Menambahkan 2 aset

Hasil Praktikum 




No comments:

Post a Comment

Don't be a silent reader! ;)